Meraih PENDAPATAN dari PEMBOROSAN
Peningkatan pendapatan bagi perusahaan menjadi hot isue karena ini
terkait dengan pertumbuhan perusahaan dimasa depan.
Selama ini banyak pihak hanya tau kalau mau pendapatan naik maka
perbanyaklah jumlah pelanggan dengan fokus menciptakan produk atau layanan baru
yang lebih unggul dari pesaing.
Namun banyak yang tidak menyadari bahwa di dalam biaya total
perusahaan 40% disumbangnya disumbangkan oleh hidden cost yang berasal dari
pemborosan kerja di level operasional.
Dalam lean management pemborosan ini dikenal dengan istilah
dwontime. Defect, waiting, over production, transportation, inventory, motion.
Defect adalah 1 pekerjaan yang seharusnya dilakukan dengan benar
dan cukup 1 kali, karena sesuatu hal dikerjakan berulang kali. Contohnya
seorang sekretaris ngeprint surat yg seharusnya hanya 1 kali karena kesalahan
huruf maka hrs ngeprint berkali kali.
Banyaknya kertas yg digunakan untuk pengulangan diatas yang
disebut sebagai pemborosan dalam katagori defect.
Di sebuah rumah sakit dari hanya soal kertas dan satu kasus saja
setelah dilakukan perbaikan melalui metode kaizen bisa di hemat biaya sebesar
20 juta per bulan.
Inilah yang saya sebut sebagai meraih pendapatan dari sumber
pemborosan atau dwontime di operasional perusahaan
Comments
Post a Comment